Podcast that talks about perspective in our everyday life. Hosted by Kent Rachmad. Hit me up on instagram @kentrchmd
…
continue reading
“Elu mah enak, lahir di keluarga kaya, masa depan lo jelas. Kalo gue? Mau makan aja susah, harus berjuang dulu. Boro boro menikmati hidup.” “ kaya sih kaya, tp lo jauh lebih enak. Lo dari kecil selalu dapet kasih sayang, gue mah apa, lahir di keluarga broken home.” Pernah merasa seperti ini? Atau pernah denger statement yang menyerupai? Jadi sebene…
…
continue reading
1
The power of words bersama Tantio Laksono
1:07:45
1:07:45
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:07:45Episode kali ini bercerita pengalaman seseorang dalam menghadapi “kata”. Bagaimana rangkaian kata dapat mempengaruhi keputusan yang diambil , bahkan mempengaruhi hidup seseorang.
…
continue reading
1
Jangan lupa bercanda bersama @tempatbercangkem
1:07:53
1:07:53
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:07:53Berbicara tentang sejarah dari internet sensation @tempatbercangkem , dunia podcast, dan seberapa penting “bercanda” dalam hidup. “Dengan menertawakan diri sendiri, kita bisa berdamai dengan keadaan kita.”
…
continue reading
1
Jangan alergi dengan RUU bersama Mahesa Aditya Pratama
1:21:47
1:21:47
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:21:47"ah pasal karet! tolak!" "ini mah merugikan banget, bodoamat pokoknya tolak!" "eh apaansi ini kok rame? repost ah" Kali ini kita ngobrol tentang RUU permusikan dan RUU PKS, sekaligus nyerempet dikit ke UU ITE. Akhirnya, bahasan yang menjadi bidang saya, bidang hukum. Yuk kita belajar hukum bareng, kira-kira 3 sks lah ini kalo didengerin sampai habi…
…
continue reading
Episode ini saya persembahkan untuk semua kolega saya di kampus saya tercinta , Fakultas Hukum Universitas Brawijaya. Saya memutuskan untuk membuat ini agar kita semua bisa hidup berdampingan , dan berdamai dalam kerukunan yang selalu menjadi impian saya terhadap FHUB. DISCLAIMER : Audio Quality di episode ini cukup buruk , dikarenakan menggunakan …
…
continue reading
1
Berbagi cerita bersama Sarah @yuk.cerita
1:06:26
1:06:26
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:06:26Setiap orang pasti punya masalah. Mulai dari yang kecil dan sepele, hingga yang berat dan menjadi beban. Tapi apa kalian tau, bahwa dengan kalian cerita, itu dapat membantu meringankan beban pikiran yg kalian rasakan? “Kita kasih mereka telinga, mereka akan kasih kita cerita tentang dunia mereka.”
…
continue reading
1
Berbagi itu indah bersama Atha Rafif
1:22:52
1:22:52
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:22:52Kita hidup dalam dunia yang serba "aku", yang penting aku kenyang, kebutuhan ku tercukupi, dan aku bahagia. Apalagi jika bicara kebutuhan manusia yang tidak ada habisnya. Lalu kenapa harus berbagi? terlebih berbagi ke orang lain yang samasekali tidak kita kenal. Simak perspektif seorang pelaku bisnis yang menitik beratkan tujuan nya bukan untuk dir…
…
continue reading
1
Jangan takut jadi seniman bersama Bukan Lumba
1:07:31
1:07:31
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:07:31Semua orang punya seni dalam dirinya, tapi banyak juga yang takut untuk menjadikan seni sebagai pekerjaan karena yaaa di negara kita, penghargaan terhadap seni masih kurang. Lantas, apa harus berhenti?
…
continue reading
1
Politik, baik atau buruk? Bersama Akhdan Khofidh
1:24:10
1:24:10
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:24:10“Generasi muda tuh harus melek politik!” “Politik isinya nyeremin ah, takut” “ha? Politik apaansi, gapaham” “netizen maha benar!” Episode kali ini membahas tentang keadaan politik tanah air, dan bagaimana sebaiknya kita berperan dalam politik itu sendiri.
…
continue reading
1
Dont judge a book by its cover! Bersama Fauzi Hestia
1:08:56
1:08:56
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:08:56Memandang orang dari penampilan, cara berpakaian, kecantikan, ketampanan? Perspektif seorang fotografer/videografer terhadap seberapa penting sebuah penampilan fisik itu sebenarnya
…
continue reading
1
Bicara lifestyle bersama Saputra Ganulu
1:10:31
1:10:31
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:10:31“Circle gue paling keren! Gue akan selalu berusaha untuk ngikutin style mereka! Biar gue juga jadi keren.” Tidak jarang kan kita mendapati statement diatas? Sebenernya perlu ngga sih?
…
continue reading
Takut ngga sih kalo bahas masa depan? Emang kita mau ngapain? Belum lagi mulai bermunculan teman kita yang sudah pada menikah. Menyebalkan.
…
continue reading
1
Dinamika kuliah bersama Saputra Ganulu
1:01:30
1:01:30
Play later
Play later
Lists
Like
Liked
1:01:30Kuliah harusnya ambil jurusan apasih? Kejar passion? Atau ikutin kata orangtua? Atau bahkan, gaperlu kuliah? Perspektif dari seorang mahasiswa penggiat design, namun terjun di dunia hukum.
…
continue reading
Sedikit cerita tentang kenapa saya memutuskan untuk membuat podcast.
…
continue reading